Babinsa Bersama Tiga Pilar Desa Cakru, Bekali Relawan Desa Tangguh Bencana

    Babinsa Bersama Tiga Pilar Desa Cakru, Bekali Relawan Desa Tangguh Bencana

    JEMBER - Bersama Tiga Pilar Desa yaitu Kepala Desa Cakru Heny Indaryani, Babinsa Serma Eyas, Bhabinkamtibmas Aipda Sutrisno, melakukan pembekalan kepada warga relawan tangguh bencana, dan masyarakat Desa Cakru Kecamatan Kencong Kabupaten Jember. Pada Minggu 20/03/2022.

    Hadir disamping tiga pilar diantaranya Ketua Muhammadyah desa.Cakru Agus S, Kepala Puskesmas Pembantu Desa Cakru dr. Yuni S, masyarakat dan relawan sekitar 30 orang.

    Menurut Heny Indaryani, pelaksanaan pembekalan ini pada intinya dalam penanganan  bencana, pelibatan masyarakat setempat menjadi bagian utama dalam upaya tanggap darurat.

    Demikian halnya Danrarmil 0824/18 Kencong Kapten Caj Agus Teguh Yuwono, saat kami wawancarai menyatakan, bahwa pada  pembekalan tersebut kita tentunya memberikan materi terkait upaya tanggap darurat dalam pengamanan bencana alam yang terjadi disekitar kita.

    Dalam hal ini kita menjadikan masyarakat sebagai pilar utama dan komponen awalnyahg bergerak membantu upaya tenaggap darurat sesuai kemampuannya, apabila terjadi bencana alam didesa tersebut.

    Tujuan utama adalah dalam meminimalisir korbananusia maupun korban harta benda. Tegas Danramil 0824/18 Kencong tersebut.

    Sedangkan Dandim 0814/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, menyikapi kegiatan tersebut menyampaikan, bahwa dirinya sangat mengapresiasi kegiatan tersebut.

    Dengan pelibatan masyarakat seperti ini maka akan lebih efektif dan efisien, tinggal memantapkan pembekalan terkait hal-hal yang harus dilakuan selama masa tanggap darurat. ujar Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Sembunyi Di Loteng Rumah Warga, Pengedar...

    Artikel Berikutnya

    Muspika Mayang Turunkan Unsurnya Lakukan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Pemerhati Kepolisian Berikan Apresiasi Kepada Polda NTB atas Penanganan Kasus Pencabulan
    Hendri Kampai: Bangun Ketahanan Pangan Nasional, Indonesia Harus Puasa Impor Produk Pertanian dan Peternakan
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Babinsa Sukokerto Koramil 0824/04 Sukowono Beri Materi Siswa SDN 02 Sukokerto Latihan PBB dan Sosialisasi Anti Buliying
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Babinsa Sempusari Koramil 0824/12 Kaliwates Komsos dengan Pengurus Gereja, Bahas Rencana Pengamanan Nataru
    Kodim 0824/Jember Gelar Karya Bakti di TMP Patrang, Jelang Hari Juang Kartika Ke 79  dan HUT ke 76 Kodam V/Brw 
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kelengkeng Jember Super (Jemsu) Varietas unggulan khas Kabupaten Jember
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Dandim 0824/Jember Juga Tinjau Jalan Ambles Jalur Desa Andongrejo – Badealit
    Danramil 0824/01 Patrang Hadiri  High Level Meeting Pengendalian Inflasi, Kodim 0824/Jember Dukung Pasar Murah Jelang Nataru
    Marakkan Hidup Sehat: Bhabinkamtibmas Grenden Bersama Masyarakat Ikuti Senam Bersama di Lapangan Dusun Krajan 1
    Dandim 0824/Jember Launching Drumband Pena Persaka Tingkatkan Performa SMA Kartika Jember
    Bupati Apresiasi Inovasi Satreskoba Polres Jember Berikan Ruang Konsultasi Penyalahgunaan Narkoba
    Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Kerja Bakti Malam Bersama Warga, Desa Yososrati  Bersihkan Lingkungan
    Pak Bhabin dan 3 Pilar di Jember Berhasil Mediasi Penyelesaian Masalah Batas Tanah Warga Pancakarya